Iklan Header

Cara Mengatasi HP Vivo Y12 Ngelag Dan Lemot Setelah Update

Cara Mengatasi HP Vivo Y12 Ngelag Dan Lemot Setelah Update

Perkembangan smartphone kini maju dengan sangat pesat. Sudah banyak hp telpon genggam yang baru rilis dengan spesifikasi yang tinggi dari para pendahulunya.

Tidak heran jika semua orang wajib memiliki alat ini karena fungsinya yang sangat membantu pekerjaan dan aktivitas.

Namun dibalik itu semua, beberapa pengguna telpon genggam kerap mengalami masalah pada jenis hp Vivo Y12 yang lag dan lemot.

Namun jangan khawatir, berikut ini ada cara mengatasi lag dan lemot di hp Vivo Y12 Setelah Update.

Cara Mengatasi Lag Dan Lemot Di HP Vivo Y12 Setelah Update Android 11

Seperti yang kita ketahui bahwa beberapa hari yang lalu HP Vivo terutama Vivo y12 telah melakukan update ke Android 11 yang di mana banyak pengguna HP Vivo yang mengalami lag dan lemot setelah melakukan update version dari Android 10 ke Android 11.

maka di video kali ini saya akan berbagi cara mengatasi lag dan lemot di HP Vivo y12 setelah update ke Android 11.

baca juga  3 Tips Dan Cara Cek Tipe HP Vivo Dalam Keadaan Terkunci

untuk mengatasi lag dan lemot di HP Vivo y12, langkah pertama matikan perangkat HP Vivo kalian lalu hidupkan lagi Sob nah jika sudah dihidupkan langkah selanjutnya masuk ke menu pengaturan yang ada di HP.

Kemudian cari dan pilih pengelolaan sistem, dan di bagian ini kalian Scroll kebawah lalu pilih opsi developers Nah selanjutnya disini kalian aktifkan opsi pengembangnya lalu "izinkan opsi pengembang".

Scroll kebawah lalu klik di bagian "skala animasi jendela" lalu kalian pilih "animasi mati" agar animasi pada hp kamu tidak tampil dan ini yang menjadi penyebab hp vivo y12 kamu menjadi lag dan lemot.

Selanjutnya pergi menuju "skala animasi transisi" lalu kalian pilih "animasi mati" dan yang terakhir kebagian "skala durasi animasi" dan disini juga kalian pilih menjadi animasi mati. 

Jika sudah mengubah pengaturan opsi pengembang diatas, kamu kembali kemudian masuk lagi ke opsi "developers atau pengembang".

Selanjutnya kalian matikan "opsi pengembang" nya dan jika semuanya sudah selesai, kemudian Kembali ke layar utama.

Langkah selanjutnya kalian buka apllikasi "iManager" yang ada di HP Vivo kalian. Kemudian kalian klik optimalkan untuk membersihkan sampah-sampah yang ada pada HP Vivo Y12 kalian ini.

Nah jadi dengan cara ini Insyaallah HP Vivo Y12 kalian tidak akan ngelag dan Lemot lagi dan saya sendiri sudah mencobanya lalu berhasil. 

Itu saja tadi cara untuk mengatasi lag dan lemot di HP Vivo y12 setelah update ke Android yang bisa kalian praktekan jika hp kamu lemot.

Bagikan informasi diatas kepada teman atau saudara kamu yang mengalami kejadian serupa yakni HP Vivo Y12 lag dan lemot.

Dapatkan informasi artikel terbaru Jelajah Android yang akan kami kirim via email:

Belum ada Komentar untuk "Cara Mengatasi HP Vivo Y12 Ngelag Dan Lemot Setelah Update"

Posting Komentar

Gunakan bahasa yang sopan serta santun, Terima kasih dan silahkan berkomentar..

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel