Iklan Header

Cara Mudah Mematikan Obrolan di Facebook Lite

Cara Mudah Mematikan Obrolan di Facebook Lite

 Media sosial saat ini sudah menjadi hal penting pada setiap pengguna internet. Karena dengan media sosial, kita bisa memperoleh informasi dengan sangat cepat. Salah satunya ialah facebook yang kini menjadi salah satu media sosial paling besar dan dikenal semua orang. Face Namun, facebook memiliki 2 versi yaitu Facebook dan Facebook Lite dan berikut penjelasannya.

 Facebook lite merupakan sebuah apikasi media sosial facebook yang diperuntukkan kepada pengguna mobile. Perbedaan dengan Facebook biasa dan Facebook Lite adalah fiturnya yang sedikit berbeda, dan ukuran dari facebook lite itu sendiri sangatlah ringan yakni sekitar 10mb saja pada perangkat mobile. Sedangkan aplikasi facebook biasa sebesar 50mb dengan fitur yang lebih lengkap dari versi lite.

Facebook lite diperuntukkan untuk android saja, yakni android level menengah kebawah dan yang tidak memiliki kapasitas penyimpanan yang banyak. Dibalik aplikasi yang sudah canggih tersebut, para pengguna facebook kerap mengalami masalah terutama pada Facebook Lite. Para pegguna facebook lite kerap mengalami kesusahan untuk mematikan Obrolan.

baca juga : Tutorial Mengembalikan Keyboard HP OPPO, SAMSUNG, VIVO, XIAOMI Seperti Semula

Cara Mudah Mematikan Obrolan di Facebook Lite 

Saat sedang bermain media sosial seperti facebook, adakala nya kita tidak ingin terlihat sedang online atau bermain facebook. Hal tersebut dilakukan oleh facebook supaya kita mengetahui siapa saja yang sedang online untuk bisa Kamu chat. Jangan khawatir, berikut cara mudah mematikan obrolan di facebook lite :

 1. Buka aplikasi facebook lite pada hp kamu, lalu klik tombol seperti garis 3 mendatar yang berada dipojok kanan atas.

2. Selanjutnya buka pengaturan dengan klik simbol roda gerigi.

3. Setelah masuk ke pengaturan, akan ada banyak opsi lalu geser kebawah untuk mencari opsi "status aktif" lalu klik.

4. Setelah masuk, nantinya akan ada profil kita bertanda warna hijau yang menandakan sedang online. Silahka matikan dengan meng-klik warna hijau tersebut lalu pilih opsi "matikan obrolan".

5. Tutup kembali pengaturan dan kini obrolan pada akun facebook lite kamu sudah mati.

Kamu bisa mencoba mengecek status online akun kamu dengan menggunakan akun facebook yang lain. Dan kini kamu bisa puas online tanpa perlu diketahui oleh pengguna facebook lain. Itu saja tadi tentang cara mudah mematikan obrolan facebook lite yang bisa kamu coba pada akun facdebook kamu. Bagikan informasi diatas kepada teman atau saudara kamu yang ingin mematikan obrolan pada facebook.

Dapatkan informasi artikel terbaru Jelajah Android yang akan kami kirim via email:

Belum ada Komentar untuk "Cara Mudah Mematikan Obrolan di Facebook Lite"

Posting Komentar

Gunakan bahasa yang sopan serta santun, Terima kasih dan silahkan berkomentar..

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel